Selasa, 17 November 2015

Microsoft Outloot 2010 always force close

Hari ini gue dapet keluhan dari user, terkait Microsoft Outlook 2010 yang selalu "force close" setiap user tersebut berpindah antar folder.

Dari hasil pengecekan, gue temukan adanya pesan error sebagai berikut :
Faulting application name: OUTLOOK.EXE, version: 14.0.7162.5003, time stamp: 0x56344207 Faulting module name: ntdll.dll, version: 6.1.7601.19045, time stamp: 0x56258dbb Exception code: 0xc0000374

Dari hasil pencarian di google, gue temukan beberapa masalah serupa terkait dengan error tersebut. Dan kesemuanya bersumber dari salah satu file Windows Update yang baru diinstall (KB3097877).


Langsung aja gue lakukan uninstall Windows Update tersebut.

Dan Voila,

Tidak ada lagi pesan "force close" ketika berpindah folder.

Sumber : disini dan disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar