# ifconfig
dan ditemukan kondisi bahwa tidak ada interface ethernet yang dipakai saat ini.
lo Link encap:Local Loopback
inet addr:127.0.0.1 Mask:255.0.0.0
inet6 addr: ::1/128 Scope:Host
UP LOOPBACK RUNNING MTU:65536 Metric:1
RX packets:0 errors:0 dropped:0 overruns:0 frame:0
TX packets:0 errors:0 dropped:0 overruns:0 carrier:0
collisions:0 txqueuelen:0
RX bytes:0 (0.0 b) TX bytes:0 (0.0 b)
Kemudian gue coba lakukan restart service
# service network restart
hasilnya malah mendapatkan pesan ini
Bringing up interface eth0: Device eth0 does not seem to be present, delaying initialization
Asumsi gue, interface ethernet ini mati. Gue langsung coba untuk menyalakan kembali dengan menggunakan perintah
# ifup eth0
masih mendapat pesan yang sama
Device eth0 does not seem to be present, delaying initialization
Ternyata masalah ini terjadi karena MAC Address yang di pergunakan failed. solusinya cukup mudah yaitu mengganti MAC Address untuk Server ini dari sebelumya dynamic menjadi static.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar